10 Perjalanan di Eropa yang Wajib Kamu Jajal Minimal Sekali

Asnida Riani diperbarui 26 Apr 2016, 12:49 WIB

Fimela.com, Jakarta Di tengah deraan pesona kota metropolis berkesan megah, tak bisa dipungkiri kalau Eropa merupakan tanah di mana petualangan membentang sejauh mata memandang. Bukan hanya soal terpukau oleh deretan gedung berwarna seragam dengan ornamen rumit, benua biru menyajikan cara lain untuk 'menyesap' nikmat semesta.

Kali ini, bagaimana kalau itinerary yang disusun sarat akan jalur-jalur penjelajahan? Mulai dari puncak-puncak tertinggi berselimut salju, kecil di antara julangan ngarai, hingga kehidupan alam liar paling langka, semua bisa masuk dalam agenda perjalanan. Keluar sedikit dari riuh-rendah destinasi mainstream demi melihat Eropa dalam perspektif baru.

Sebagaimana dimuat The Guardian, terdapat beberapa jalur perjalanan yang sanggup merealisasikan angan itu. Soal cara menjelajah pun bisa dilakoni dengan sederet cara. Bisa dengan sepenuhnya berjalan kaki atau bersepeda. Jadi, siapkan ransel untuk berangkat ke jalur-jalur paling memesona di Eropa berikut.

Islandia

High Tatra, Slovakia

Gunung Pirin dan Rila, Bulgaria

Gunung Sibillini, Italia

Catalonia, Spanyol

GR10, Perancis

Bavaria, Jerman

Valais, Swiss

Balkans

Norwegia