Fimela.com, Jakarta Melihat makanan dengan kasat mata, tentunya kamu bakal mencari rupa yang baik dan masih fresh dipandang mata. Namun, jika kamu melihatnya lebih dalam dan jauh, mungkin kamu bakal berpikir jika ternyata semua makanan sama saja. Dengan bantuan ilmu pengetahuan yang semakin berkembang, kamu bisa melihat rupa makanan melalui mikroskop
Baca Juga
Banyak misteri yang ternyata disembunyikan oleh makanan yang sehari-hari kita konsumsi, terutama dari segi rupa yang nggak bisa kita lihat dengan mata telanjang. Di bawah mikroskop, mereka tak dapat lagi bersembunyi. Serat dan permukaan yang ternyata penuh gradasi aka terlihat jika kamu melihatnya dengan alat bantu tersebut. Dihimpun dari Brightside.me, berikut 10 makanan sehari-hari yang punya rupa mengejutkan! Cekidot!