Mau Makin Akrab Sama Gebetan? Ikuti 5 Tips Ini

Gadis Abdul diperbarui 14 Apr 2016, 16:33 WIB

Fimela.com, Jakarta Jangan cuma bisa membayangkan saja, kamu yang sudah kebelet ingin nembak dia sebaiknya buru-buru nyatakan cinta sebelum terlambat. Yup, siapa tahu bukan cuma kamu yang sedang mengincarnya, tapi ada juga orang lain yang tengah beraksi dan berdoa untuk mendapatkannya.

Oleh karena itu mulai sekarang cobalah untuk mendekatinya. Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk lebih mendekatkan diri dengannya. Tapi, perlu kamu ingat, jangan terlalu agresif karena bisa-bisa bukannya malah mendapatkan dia, kamu malah langsung ditinggal pergi. Supaya aksi pendekatanmu berhasil, yuk simak 5 tips supaya makin akrab sama gebetan dengan menonton video di bawah ini.