5 Ide Sarapan Sehat Praktis untuk Penuhi Asupan Gizi Kamu

Ardini Maharani diperbarui 07 Apr 2016, 19:20 WIB

Fimela.com, Jakarta Males sarapan karena harus buru-buru dan gak siap menghidangkannya? Ih, kemana saja sih? Sekarang banyak banget tampilan sarapan praktis yang menggugah selera dan gak ribet menyajikannya. Saksikan video ini, cuma 5 menit, kamu bisa menyiapkan 5 macam sarapan bergizi dan tentunya menyehatkan! Wow banget, kan! 

Kenapa sih sarapan pagi sangat penting? Dari jurnal kesehatan dunia, makanan pagi banyak fungsi ajaibnya. Setelah perut kosong beberapa jam, maka sarapan bisa mengganjalnya sebelum bertemu makan siang. Mereka yang tidak sarapan dengan baik cenderung lebih gemuk daripada yang gemar sarapan. Karena di saat dia bertemu makanan, bakal mirip orang kelaparan dan tak merasa kenyang. Nah, daripada terjadi demikian, lebih baik sarapan dong, ya. Nih 5 ide menu makan pagi untukmu. Simak, yuk.

 

What's On Fimela