Selama dua minggu syuting di Solo, Anneke tak lupa untuk cirri waktu berwisata kuliner. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Wanita 30 tahun tersebut mengakui saat sekali mencoba nasi liwet, Anneke merasa ketagihan. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Bahkan, tiap malam selama dua minggu, Anneke mengaku selalu keluar hotel untuk menikmati makanan khas Solo nasi liwet tersebut. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Karena kesederhaan saat menikmati nasi liwet membuat Anneke berkesan pada kuliner yang satu itu. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Menurut Anneke si penjual menyajikan nasi liwet tidak dengan piring, melainkan mengganti piring dengan daun. makannya nasi liwet tak ditempat yang mewahmelainkan lesehan sehingga suasana lebih akrab. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Selain kuliner, yang mempesona hati Anneke ialah jalan cerita `Miracle: Jatuh Dari Surga`, yang membuatnya mau terlibat di film tersebut. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Film yang diperankan Anneke Jodi ini akan rilis di bioskop pada 3 Desember 2015 mendatang. (Nurwahyunan/Bintang.com)