Begini Jadinya Ketika Anak-anak Pramuka Terjangkit Virus Gombal

Asnida Riani diperbarui 24 Jul 2021, 11:52 WIB

Fimela.com, Jakarta Ternyata pramuka itu bukan satu tanda kekunoan, lho. Buktinya, anak-anak pramuka juga bisa ngegombal supaya bisa kekinian. Enggak percaya? Langsung simak aja nih gombalan-gombalannya.

#1

'Cintaku padamu tak hanya sedekar patok tenda, tapi layaknya simpul mati yang tak akan lepas sampai kapanpun.'

#2

'Cinta kita itu seperti tenda, yang harus dijaga patoknya agar kuat melalui badai kehidupan.'

#3

'Terkadang, memahamimu jauh lebih sulit daripada menerjemahkan sandi morse.'

#4

'Cinta kita ibarat api unggun, yang bisa menghangatkan di saat dinginnya dunia menyerbu tanpa ampun.'

#5

'Beratnya mulut ini mengatakan cinta, haruskah aku menuliskannya dengan sandi rumput?'

Kalau ternyata kamu juga anak pramuka dan mau menambahkan gombalannya, langsung share di kolom komentar aja.

 

Baca Juga: Begini Jadinya Kalau Anak IPA Kena Virus Gombal

What's On Fimela