Kicauan Para Bintang Hollywood tentang Caitlyn ‘Bruce’ Jenner

V E R O N I C A diperbarui 03 Jun 2015, 20:30 WIB

Fimela.com, Jakarta [Bruce Jenner](2243796 "Bruce Jenner: Panggil Aku Caitlyn Jenner") akhirnya memperkenalkan Caitlyn Jenner kepada dunia. Tampil di cover majalah Vanity Fair edisi Juni, Caitlyn, nama baru Bruce, terlihat cantik dengan balutan dress berwarna putih.

Transformasinya ini dari awal sudah menuai pro dan kontra. Terlepas dari keluarga besarnya yang selalu mendukung, di bawah ini kicauan para bintang Hollywood tentang munculnya Caitlyn.

 

 

 

 

 

 

 

Baca Juga: Kim Kardashian Bangga dengan Caitlyn ‘Bruce’ Jenner

Bagaimana penampilan Bruce Jenner yang sekarang bernama Caitlyn Jenner menurut Anda? Apakah Anda setuju jika ia terlihat cantik?