Fimela.com, Jakarta Beberapa bulan belakangan diskusi soal mencari tempat tinggal yang lebih baik bagi manusia mulai diperbincangkan hangat. Para ilmuwan mulai bersiap-siap dalam usaha mereka memindahkan warga dunia ke planet terdekat dan memiliki banyak kesamaan dengan Bumi, Mars.
Nah, sebelum akhirnya benar-benar pindah ke Mars. Ada baiknya kamu mengenal planet yang dikenal juga dengan nama Si Merah. Seperti apa fakta unik Mars yang belum pernah kamu dengar sebelumnya? Simak nih ulasannya dan persiapkan dirimu untuk perjalanan ke sana kelak.
Ratusan Ribu Orang Ingin Jadi Populasi di Mars
Sekitar 100 ribu orang sudah berebut untuk ikutan misi sekali jalan ke Mars pada 2022 mendatang!
Sunset di Mars
Sunset di Mars berwarna biru. Cantiknya.
Jumlah Hari
Total ada 687 hari setahun di Mars. Bumi memiliki 365 dan 366 hari.
Gunung Tertinggi Se-Jagat Raya
Gunung tertinggi sejagat raya ternyata adan di Mars. Namanya Olympus Mons. Tingginya 22 kilometer.
Mahluk Pertama
Populasi Mars yang baru diketahui yakni tujuh robot dari Bumi.
Planet Merah
Mars berwarna merah sebab dikelilingi oleh debu-debu bermuatan baja dan besi.
Misi Murah
Pembuatan film 'Gravity' yang dibintangi oleh Sandra Bullock dan George Clooney ini ternyata masih lebih mahal, lho!
Ketimbang misi ke Mars oleh India tahun lalu. He?
(Bersambung)